Jam Tayang Indonesian Idol Top 8 di RCTI Malam Ini, Ada Kejutan Juri Duet dan Lagu

Untuk jam tayang Indonesian Idol Top 8 malam ini sesuai jadwal di RCTI akan hadir mulai pukul 21.45 WIB dengan tampil kontestan duet lagu solo dan juri tamu.

Aam Winata Mail
Senin, 20 Maret 2023 | 19:25 WIB
Jam Tayang Indonesian Idol Top 8 di RCTI Malam Ini, Ada Kejutan Juri Duet dan Lagu
Jam Tayang Indonesian Idol Top 8 di RCTI Malam Ini, Ada Kejutan Juri Duet dan Lagu. (Dok Instagram @indonesianidolid)

SUARA SEMARANG - Malam ini kembali tayang Indonesian Idol untuk Top 8 atau Spektakuler Show 7 di RCTI.

Jadwal RCTI Senin 20 Maret 2023 malam ini Indonesian Idol Top 8 akan banyak kejutan yang ditampilkan oleh para kontestan.

Untuk jam tayang Indonesian Idol Top 8 malam ini sesuai jadwal di RCTI akan hadir mulai pukul 21.45 WIB.

Sebanyak 8 kontestan akan tampil malam ini di Indonesian Idol Top 8 dengan menyanyikan lagu barat.

Baca Juga:Gratis Link Live Streaming Indonesian Idol RCTI Top 9 Malam Ini

Untuk daftar lagu yang dinyanyikan masing-masing kontenstan di Top 8 Indonesian Idol malam ini adalah single hits barat penyanyi solo pria dan wanita.

Kemudian kejutan lainnya adalah para kontestan juga akan tampil secara duet dengan sesama reknnya di Top 8 Indonesian Idol.

Berikut daftar nama lagu barat dan kontestan untuk single hits solo pria dan wanita.

- Neyl - Smells like teen spirit (Nirvana)
- Novia - Halo (Beyonce)
- Paul - Stay (Rihanna)
- Nabilah - Lovely (Billie Eilish)
- Rony - Hello (Adele)
- Salma - Love me like you do (Ellie Goulding)
- Anggis - A thousand years (Christina Perri)
- Syarla - Perfect (Ed Sheeran)

Berikut lagu duet antar sesama kontestan.

Baca Juga:Jadwal RCTI Senin 13 Maret 2023, Siaran Langsung Indonesian Idol Malam Ini

- Neyl & Novia - Jika (Melly Goeslaw $ Ari Lasso)
- Paul & Nabilah - Waktu yang salah (Fiersa Besari ft Thantri)
- Rony & Salma - Jangan ada dusta di antara kita (Broery & Dewi Yull)
- Anggis & Syarla - Anganku anganmu (Isyana Sarasvati & Raisa) 

Sedangkan untuk juri tamu tambahan malam ini di Top 8 Indonesian Idol ada Maia Estianti.

Sebelumnya, pekan lalu untuk kontestan yang pulang adalah Dimansyah dari Top 9.

Lifestyle

Terkini

Yoyok Sukawi memberikan keterangan atau klarifikasi perihal PSIS atau PT Mahesa Jenar terkait tidak perpanjang kontrak pengelola Stadion Citarum karena dipersulit.

Olahraga | 22:45 WIB

Yoyok Sukawi sangkal PSIS Semarang tidak merawat Stadion Citarum selama tiga tahun, perbaikan sudah sesuai standar PSSI dan lolos untuk pertandingan Liga 1.

Olahraga | 22:13 WIB

Shin Tae Yong mengaku kesulitan memantau para pemain yang dibutuhkan agar bisa mempersiapkan secara dini untuk lawan Argentina seban klub tak ijinkan pemain gabung ke TC Timnas Indoenesia.

Olahraga | 21:47 WIB

Yoyok Sukawi berikan klarifikasi permasalahan Stadion Citarum Semarang, bahwa PSIS dianggap tidak menginginkan perpanjang kontrak, namun fakta pihaknya tak pernah menerima surat perpanjang dari Pemkot Semarang.

Olahraga | 21:25 WIB

Pembangunan pipa transmisi gas bumi CISEM Tahap I ruas Semarang-Batang sepanjang 60 KM berdiameter 20 inchi direncanakan rampung Agustus tahun 2023 oleh PGN.

News | 20:31 WIB

Keputusan Erick Thohir belum juga ditaati oleh pemain dan klub sehingga membuat Shin Tae Yong mencak-mencak.

Olahraga | 16:07 WIB

Ketua Umum PSSI Erick Thohir beri kabar baik atas kunjungannya ke Jerman, Bundes Liga bakal kawal kompetisi Liga Indonesia

News | 15:26 WIB

Muncul Teco Lovers di perseteruan Stefano Cugurra dengan fans Bali United dan Pembantian di AFC Cup pun diungkit.

Olahraga | 11:47 WIB

Gegara Shin Tae Yong, pemain top asal Vietnam disarankan bermain di Liga Indonesia meski kompetisi berada di bawah negara mereka.

Olahraga | 11:10 WIB

Leo Rolly Carnado / Danie Marthin akan melawan ganda putra Malaysia, Aaron Chia / Soh Wooi Yik.

Olahraga | 11:04 WIB

Dua tersangka dalam kasus dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang atau TPPO ditangkap di tempat terpisah.

Metropolitan | 21:59 WIB

Kongres pertama Majelis Amanah Persatuan Kaum Betaw atau MAPKB ini dibuka oleh Penjabat (Pj) Gubernur DKI Heru Budi Hartono secara virtual.

Metropolitan | 21:13 WIB

Polda Metro Jaya telah menetapkan kakak beradik kembar Rihana dan Rihani sebagai tersangka dalam kasus penipuan modus iPhone murah.

Metropolitan | 20:21 WIB

Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta Ismail mengatakan, pihaknya berwenang mendengar keterangan soal dugaan tersebut karena Ancol merupakan mitra Komisi B yang mengawasi BUMD.

Metropolitan | 19:27 WIB

Seorang pengamen berinisial D (23) ditusuk hingga tewas oleh seorang prajurit TNI.

Metropolitan | 16:00 WIB

Party jadi salah satu penyeimbang hidup Erika Carlina.

Gosip | 22:05 WIB

Niktia Mirzani menganggap putrinya, Lolly sudah akil baligh.

Gosip | 21:33 WIB

Jennifer Dunn diduga melakukan diet dengan cara mengecilkan volume dan ukuran lambung.

Gosip | 21:18 WIB

Inara Rusli mengaku sudah terjun ke dunia entertainment sejak usianya masih 11 tahun.

Gosip | 20:45 WIB

Nikita Mirzani diduga curhat saat menyanyikan lagu "Sial" milik Mahalini.

Gosip | 20:30 WIB
Tampilkan lebih banyak