SUARA SEMARANG- Berikut ini adalah contoh soal Sumatif tengah Semester 1 (STS)/PTS beserta kunci jawaban mapel Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 4 SD Kurikulum Merdeka tahun ajaran 2023-2024.
Contoh soal Sumatif tengah Semester 1 (STS) beserta kunci jawaban mapel Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 4 SD Kurikulum Merdeka tahun ajaran 2023-2024 yang ada pada artikel berikut ini hanya sebagai referensi belajar saja, bapak/ibu guru bisa mengembangkan pertanyaan menjadi pertanyaan pilihan ganda, isian maupun uraian.
Merangkum dari buku mata pelajaran mapel Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) kelas 4 SD Kurikulum Merdeka, dibawah ini kami sajikan soal Sumatif tengah Semester 1 (STS) beserta kunci jawabannya.
Jawablah pertnyaan dibawah ini dengan benar!
Baca Juga:Soal STS/PTS PPKN Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka, Dilengkapi Kunci Jawaban
1. Zat yang diperlukan tumbuhan untuk proses fotosintesis yang didapat dari asap kendaraan bermotor disebut ...
Jawaban : karbondioksida.
2. Zat warna hijau daun yang diperlukan tumbuhan untuk proses fotosintesis disebut ...
Jawaban : klorofil.
3. Zat hasil fotosintesis yang dibutuhkan makhluk hidup untuk dapat bertahan hidup adalah ...
Jawaban : glukosa.
4. Dalam proses fotosintesis selain karbondioksida yang dibutuhkan dari dalam tanah adalah ...
Jawaban : air.
5. Selain oksigen, hasil dari fotosintesis adalah ...
Jawaban : glukosa (gula).
Baca Juga:Soal STS/PTS PAI Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka Lengkap dengan Kunci Jawaban
6. Pohonan yang ada di pinggir jalan ditanam untuk ...
Jawaban : mengurangi polusi udara.
7. Zat cair berbentuk ...
Jawaban : cairan.
8. Zat padat jika dipindahkan dari tempat yang satu ke tempat yang lain bentuknya ...
Jawaban : tetap padat.
9. Zat cair jika dipindahkan dari tempat yang satu ke tempat yang lain bentuknya...
Jawaban : tetap cair.
10. Proses pembuatan es batu merupakan perubahan wujud air cair menjadi ...
Jawaban : es padat.